Kode Bank Mestika dapat berfungsi sebagai metode pengenalan atau identifikasi rekening tujuan transfer dari nasabah bank lain. Dengan adanya kode transfer bank tersebut, rekening bank tujuan akan diverifikasi sebagai rekening Bank Mestika.
Sehingga, selain sebagai identifikasi, kode bank juga dapat berguna untuk menghindari kesalahan transfer ke rekening lain.
Jadi jika terjadi kesalahan saat nasabah memasukkan kode bank, maka transaksi akan otomatis dibatalkan.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai Kode Bank Mestika beserta cara transfer dan biaya transfernya, silahkan simak uraian dibawah ini !
Baca Juga : Kode Bank Citibank dan Cara Transfer Dari Bank Lain
Kode Bank Mestika

Semua bank yang beroperasi di Indonesia, termasuk Bank Mestika tentu memiliki kode transfer masing-masing.
Selain berguna sebagai identitas sebuah bank, kode transfer bank juga dipakai untuk kebutuhan transaksi antar bank.
Dengan adanya kode bank tersebut, transaksi antar bank akan menjadi lebih mudah terdeteksi oleh masing-masing bank, termasuk untuk kode Bank Mestika ini.
Berikut beberapa keuntungan menggunakan Kode transfer Bank saat melakukan transfer via Anjungan Tunai Mandiri (ATM) :
- Sebagai metode identifikasi rekening tujuan benar ditujukan pada rekening Bank Mestika saat proses transfer.
- Menghindari terjadinya kesalahan transfer ke rekening lain. Apabila kode bank salah, maka transaksi akan gagal dan tidak dapat diproses.
Lantas berapakah Kode transfer dari Bank Mestika ?
Perlu diketahui Kode transfer Bank Mestika untuk keperluan transfer dari bank yang lain adalah 152.
Setelah mengetahui kode transfer bank Mestika, Tuliskan kode tersebut kalian sebelum memasukkan nomor rekening yang menjadi tujuan transfer.
Selain Kode Bank Mestika yang telah disampaikan di atas, berikut dibawah ini akan disediakan juga daftar kode transfer dari bank lainnya :
Baca Juga : Kode Bank Maspion Dan Cara Transfer ke Bank Lain
Nama Bank | Kode |
Kode Bank Mestika | 151 |
Kode Bank Jatim | 114 |
Kode Bank BTPN | 213 |
Kode Bank Jateng | 113 |
Kode Bank Muamalat | 147 |
Kode Bank Danamon | 011 |
Kode Bank Sinarmas | 153 |
Kode Bank Sumut | 117 |
Kode Bank Aceh | 116 |
Kode Bank Nagari | 118 |
Cara Transfer Dengan Kode Bank Mestika

Setelah kalian mengetahui Kode Bank Mestika yang sudah dijelaskan di atas, selanjutnya ketahui juga terkait Cara Transfer Dengan Kode Bank Mestika.
Sudah disinggung di atas, bahwa prosedurnya cukup mudah dilakukan. Nasabah hanya perlu memasukkan kode transfer sebelum nomor rekening Bank Mestika sebagai bank tujuan.
Sebagai ilustrasi contohnya nasabah adalah pengguna dari bank BRI yang ingin melakukan transfer ke rekening Bank Mestika.
Adapun untuk langkah-langkah yang dapat kalian ikuti adalah sebagai berikut :
- Bawa kartu ATM kalian
- Kunjungi gerai ATM BRI terdekat
- Masukkan Kartu ATM pada mesin ATM
- Pilih opsi Bahasa Indonesia
- Masukkan 6 digit PIN
- Pilih Menu Transaksi Lainnya
- Lalu klik Transfer
- Pilih Transfer antar bank
- Masukan Kode Bank Mestika (151)
- Masukan No Rekening Tujuan
- Tekan opsi Benar
- Masukan jumlah uang yang ditransfer
- Tekan opsi Benar
- Layar ATM akan menampilkan detail transaksi
- Periksa detail rekening tujuan
- Jika sudah benar, klik lanjut
- Ikuti instruksi selanjutnya
- Tekan Cancel untuk mengeluarkan kartu
- Ambil struk bukti beserta kartu ATM
- Selesai
Baca Juga : Kode Bank Victoria: Cara Transfer Dan Limit Transfer Terbaru
Cara Transfer ke Bank Mustika Via Taller
Selain menggunakan cara di atas, untuk melakukan transfer dengan tujuan bank Mestika, nasabah juga bisa langsung mengunjungi kantor cabang terdekat dengan prosedur dibawah ini !
- Siapkan sejumlah uang dan nomor rekening tujuan
- Kunjungi kantor cabang Bank Mestika terdekat
- Ambil no antrian dan slip transfer
- Isi slip transfer dengan lengkap dan benar
- Jika sudah dipanggil, serahkan slip tersebut.
- Jangan lupa siapkan biaya transfer antar bank
- Selesai
Biaya Transfer Bank Mestika

Selain aman dan nyaman, menabung di Bank Mestika juga dapat memberikan kemudahan bagi setiap nasabah
untuk melakukan berbagai macam transaksi seperti transfer antar bank.
Namun perlu diketahui saat nasabah melakukan transfer uang ke antar bank,
tentunya kalian akan dikenakan sebuah biaya transfer agar transaksi tersebut berhasil.
Baca Juga : Kode Bank Mayapada: Cara Transfer dan Limit
Adapun untuk Biaya Transfer Bank Mestika adalah sebagai berikut :
No. | Jenis Transaksi | Biaya ADM | Keterangan |
---|---|---|---|
1 | Tarik Tunai Transaksi Pertama via Jaringan ATM Bersama | Bebas | – |
2 | Tarik Tunai Transaksi Kedua dan seterusnya pada hari yang sama via Jaringan ATM Bersama | Rp.7.500 | per transaksi |
3 | Transfer Antar Rekening via Jaringan ATM Bersama | Rp.7.5000 | per transaksi |
4 | Info Saldo via Jaringan ATM Bersama | Rp.4.000 | per transaksi |
5 | Transaksi via Jaringan ATM Bersama karena Saldo Tidak Cukup | Rp.4.000 | per transaksi |
6 | Transfer Antar Rekening ATM Bersama via SMS Banking | Rp.7.500 | per transaksi |
Untuk informasi dan penjelasan lebih lanjut, segera hubungi call center Bank Mestika atau langsung mengunjungi Kantor Cabang Bank Mestika terdekat.
Baca Juga : Kode Transfer BRI Ke Bank Jatim: Cara Transfer Dan Biaya
Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait Kode Bank Mestika beserta cara transfer dan biaya transfernya.
Semoga dapat bermanfaat dan menambah wawasan bagi para pembaca. Sekian dan terimakasih.