Jam operasional Maybank memang dalam beberapa tahun terakhir memiliki beberapa kali perubahan. Hal ini terkait adanya virus Covid yang menyerang dunia.
Sehingga mau tidak mau, pihak Bank juga menyesuaikan jam buka tutup sesuai dengan aturan yang dikeluarkan oleh pemerintah setempat. Dalam hal ini biasanya pemerintah daerah.
Kemudian di pertengahan tahun hingga akhir tahun ini, kasus wabah tersebut berangsur-angsur mengecil dan sudah nyaris tidak diberitakan lagi.
Oleh sebab itu, pihak Bank juga memakai jam kerja yang sesuai dengan keadaan normal. Tidak seperti pas ketika ada serang covid, yang tidak pasti buka, dan kadang tutup, karena PSBB atau zona merah.
Jam Operasional Maybank
Jam Operasional Maybank adalah Jam kerja Bank Maybank dalam melayani para nasabah, yang dihitung dari mulai jam buka sampai dengan jam tutup.
Baca juga: 2+ Cara Daftar Internet Banking Maybank & Syarat Terbaru
Biasanya jam operasional ini berlangsung ketika pagi sampai sore. Adapun mengenai waktu detailnya, biasanya disesuaikan dengan kondisi dan tempat dimana Bank tersebut di bangun.
Informasi mengenai jam ini, biasanya sangat diperlukan oleh nasabah yang sedang mengalami masalah dan harus ditangani oleh petugas. Tidak bisa dilakukan sendiri atau secara online melalui M2U Maybank.
Oleh sebab itu, mau tidak mau harus pergi ke kantor Bank terdekat, guna mengurusnya.
Jam Operasional Maybank Senin Sampai Jumat
Hari buka Bank yang paling umum adalah dari senin sampai Jumat. Ini disesuaikan dengan peraturan pemerintah yang hanya mewajibkan karyawan bekerja selama 40 jam perminggu.
Baca juga: Apa itu No Referensi Maybank Dan Contoh Terbaru
Nah dengan ketentuan tersebut, maka pembagian waktu yang paling ideal adalah bekerja dari senin sampai jumat doang. Dengan catatan jam kerjanya disesuaikan.
Lalu bagaimana dengan Maybank, Kapan jam Operasional Maybank?
Hari | Jam Operasional Maybank |
Senin | 08.00 – 15.00 |
Selasa | 08.00 – 15.00 |
Rabu | 08.00 – 15.00 |
Kamis | 08.00 – 15.00 |
Jumat | 08.00 – 15.00 |
Disclaimer: Pihak Bank bisa sewaktu-waktu mengubah jam kerja karyawan untuk disesuaikan dengan kondisi yang tengah terjadi di area sekitar kantornya.
Biasanya perubahan jam kerja dadakan seperti itu, bersifat area lokal saja. Tidak nasional. Oleh sebab itu, Anda tidak perlu khawatir jika datang ke sana malah tutup. Karena pastinya buka.
Asalkan bukan hari libur nasional, dan masih di jam 08.00 – 15.00, maka Bank tidak mungkin tutup.
Tapi selain itu, hindari pula jam 11 – 13.00. Kenapa? Alasanya karena biasanya jam tersebut adahal jam istrirahat karyawan. Sehingga otomatis jumlah pelayan yang melayani nasabah bakal berkurang.
Karena yang sebagian pada istirahat, dan sisianya adalah yang menjaga itu. Kemudian setelah satu jam, maka akan gantian.
Perlu Anda ketahui, untuk pekerjaan yang bersifat melayani masyarakat, pada umumnya akan melakukan istirahat secara bergilir.
Jam Offline Maybank
Jam Offline transaksi di Maybank, biasanya dilakukan beberapa menit setelah jam buka Bank. Jadi tidak bisa langsung mulai dari jam 8 WIB. Paling tidak menunggu semua sudah siap dan beres.
Baca juga: 2+ Cara Buka Tabungan Maksi Maybank Dan Syarat Terbaru
Selain itu, biasanya untuk jam 8, aktivitas pelayanan yang dibuka adalah terkait pembukaan rekening atau masalah lain yang berkaitan dengan Rekening Tabungan.
Lalu mengenai transaksi offline malalui teller, akan dibuka setelahnya. Jadi kapan yah kira-kiranya?
Berikut Jam Offline Maybank untuk layanan transaksi.
Nama Transaksi | Jam Offline Maybank | Berlaku |
Kas | 08.30 – 14.30 | Waktu setempat |
Transfer Dana Rupiah (RTGS, SKNBI) | 08.30 – 14.30 | Waktu setempat |
Pembayaran Pajak | 08.30 – 14.30 | Waktu setempat |
Tabel di atas menggambarkan layanan Jam transaksi offline Bank yang berlaku di seluruh Indonesia.
Jadi silahkan datang sesuai jadwal jam buka tutup diatas.
Dan untuk tambahan saran, Karena jam Offline Maybank cukup pendek. Sebaiknya hindari datang ketika jam istirahat kantor.
Sebaliknya, datanglah di pagi hari. Misalkan jam 09.000-an. Nanti diharapkan kalau datang jam segitu, belum dapat nomor antrean yang panjang.
Apakah Hari Sabtu Bank Maybank Buka
Dikutip dari berbagai sumber, khusus Maybank, maka di hari Sabtu tetap buka. Hanya saja jam operasional Maybank sedikit berbeda, sebab buka dari jam 10.00 – 14.30 saja.
Baca juga: 3+ Cara Transfer Maybank Ke Bank Lain Paling Lengkap
Atau biasanya disebut setengah hari. Dalam sistem kerja di Indonesia memang seperti itu. Ada yang menggunakan sistem sabtu setengah hari, agar jumlah jam kerja minggunan menjadi 40 jam.
Sehingga bisa disimpulkan kalau jam operasional Maybank berlaku dari senin sampai sabtu dan Minggunya tutup atau off.
Jadi bagi kalian yang memang memiliki masalah dan ingin mengadu kepada petugas Bank, sebaiknya datangi Bank di hari senin sampai sabtu.
Dan lebih baik lagi, jika datangnya di hari selain senin dan jumat. Sebab dihari itu, biasanya jumlah nasabah yang datang cukup banyak, jadi nanti antrean bakal panjang.
Demikian informasi mengenai Jam Operasional yang dimiliki oleh Maybank, silahkan datang ke kantor Bank dengan menyesuaikan jam kerja di atas. Semoga bermanfaat.